Jasa Raharja Stabilkan Kinerja Keuangan di 2022, Rasio Solvabilitas Melesat Jadi 709,42 persen
Jakarta, Teritorial.com — Jasa Raharja berhasil mencatatkan kinerja keuangan yang stabil di 2022 dengan rasio solvabilitas atau risk based capital (RBC) yang tercatat sebesar 709,42 persen. Angka ini mengalami peningkatan dari tahun sebelumnya, yang tercatat sebesar 669, 80 persen. Sesuai dengan ketentuan Pasal 3 ayat (1), ayat (2) dan ayat (3) Peraturan Otoritas Jasa Keuangan […]