Sigap Tangani Bencana di Sulteng, Kapolri : Sudah Tugas Polri
Jakarta,Teritorial.com – Kapolri Jenderal Tito Karnavian mengatakan, pengerahan pasukan Polri ke Sulteng untuk membantu proses evakuasi pasca gempa. Mulai dari mencari korban yang masih tertimbun reruntuhan, mengobati korban luka, mengidenfikasi korban meninggal. “Jadi ini tugas Polri sebagai pelayan masyarakat. Dimanapun dan di setiap bencana, Polri harus hadir,” kata Tito dalam keterangannya, Selasa (9/10/2018). Tito mengatakan, […]
