Headline Nasional

TNI Siap Bergerak ke Gaza Usai Komunikasi Strategis antara Prabowo dan Panglima

TERITORIAL.COM, JAKARTA – Rencana pengiriman pasukan Tentara Nasional Indonesia (TNI) untuk misi perdamaian ke Jalur Gaza menjadi sorotan utama. Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) Mabes TNI, Mayjen TNI (Mar) Freddy Ardiansyah, memastikan bahwa komunikasi antara Presiden Prabowo Subianto dan Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subianto berjalan sangat baik terkait rencana strategis ini. Freddy menjelaskan bahwa setiap rencana […]

Dunia

Hamas Serahkan Empat Jenazah Sandera, Israel Pangkas Bantuan ke Gaza

TERITORIAL.COM, JAKARTA – Hamas menyerahkan empat jenazah sandera kepada Israel pada Selasa malam (14/10), menanggapi ancaman dari Israel untuk mengurangi bantuan kemanusiaan ke Jalur Gaza bila tubuh-tubuh sandera yang terbunuh tidak segera dikembalikan. Langkah ini menjadi ujian baru bagi gencatan senjata yang dirancang oleh Pemerintah AS dan pihak-pihak mediasi. Dalam kesepakatan gencatan senjata terbaru, Hamas […]

Dunia Headline

Trump Tandatangani Deklarasi Perdamaian Gaza, Usai Pertukaran Sandera

TERITORIAL.COM, JAKARTA – Israel dan Palestina mencatat sejarah baru pada Senin (13/10), saat mereka menyelesaikan pertukaran besar sandera dan tahanan, menandai langkah penting untuk mengakhiri dua tahun perang di Gaza.  Hamas membebaskan seluruh sandera Israel yang masih hidup, sementara Israel membebaskan hampir 2.000 tahanan Palestina.  Pertukaran ini menandai fase pertama dari rencana perdamaian yang dimediasi […]

Dunia

Illegal Blockade Israel, 223 Aktivis Ditahan di Armada Sumud Flotilla

TERITORIAL.COM, JAKARTA – Ketegangan kembali memuncak setelah pasukan Israel menangkap 223 aktivis internasional yang tergabung dalam Global Sumud Flotilla, konvoi bantuan kemanusiaan menuju Jalur Gaza.  Armada tersebut mengangkut pasokan medis dan bantuan dasar untuk warga sipil yang tengah menghadapi krisis kemanusiaan. Penyerangan Misi Kemanusiaan Menurut keterangan penyelenggara, pasukan Israel menyerang sedikitnya 15 kapal flotilla sejak […]

Dunia

Pemimpin Eropa dan Timur Tengah Sambut Rencana Perdamaian Gaza dari Trump

TERITORIAL.COM,JAKARTA – Sejumlah pemimpin dunia, terutama dari Eropa dan Timur Tengah, menyambut positif rencana perdamaian terbaru Amerika Serikat untuk Gaza. Rencana ini diumumkan langsung oleh Presiden AS Donald Trump bersama Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu, di Gedung Putih pada Senin (29/9). Trump menyebut rencana tersebut sebagai “hari bersejarah bagi perdamaian”. Ia memperingatkan Hamas agar menerima […]

Dunia

Kapal Kemanusiaan Sumud Flotilla Mulai Dekati Zona Kuning

TERITORIAL.COM, JAKARTA – Armada kemanusiaan Global Sumud Flotilla telah memulai fase pelayaran paling berbahaya dalam upaya mereka menembus blokade Gaza. Sejak Minggu (28/9/2025), puluhan kapal yang membawa bantuan vital ini dilaporkan mulai berkoordinasi dan bergerak bersama memasuki “Zona Kuning”—sebuah wilayah waspada yang ditetapkan karena potensi penyergapan oleh militer Israel. Laporan terbaru dari Abang Awi, seorang partisipan […]

Nasional

Delegasi IGPC Mulai Diberangkatkan Menuju Tunisia untuk Bergabung dalam Global Sumud Frotilla

TERITORIAL.COM, JAKARTA — Delegasi Indonesia Global Peace Convoy (IGPC) mulai diberangkatkan secara bergelombang menuju Tunisia. Keberangkatan ini merupakan bagian dari upaya Indonesia untuk bergabung dengan gerakan internasional Global Sumud Frotilla (GSF), sebuah misi kemanusiaan lintas negara yang akan berlayar menembus blokade Gaza melalui jalur laut mediterania. “Ini bukan pelayaran biasa. Ini adalah pelayaran kemanusiaan untuk […]

Dunia

Indonesia Mundur dari Flotilla Gaza, Tetap Sumbang Kapal dan Dukungan Besar

TERITORIAL.COM,JAKARTA – Indonesia Global Peace Convoy (IGPC) akhirnya memutuskan mundur dari misi Global Sumud Flotilla (GSF), yaitu konvoi laut internasional yang bertujuan menolong Gaza dengan membuka blokade dan menyalurkan bantuan kemanusiaan. Keputusan ini muncul setelah evaluasi panjang terkait kondisi kapal, cuaca ekstrem, dan keamanan, terutama setelah berada lebih dari 12 hari dalam tahap persiapan di […]

Dunia

Israel Serang 5 Negara dalam 48 Jam, Berpotensi Picu Perang Arab

TERITORIAL.COM,JAKARTA – Dalam rentang waktu 48 jam terakhir, Israel melancarkan serangkaian serangan militer ke lima negara sekaligus, yaitu Gaza, Lebanon, Suriah, pesisir Tunisia, dan Qatar. Aksi ini menuai kecaman keras dari komunitas internasional karena dianggap dapat memperburuk ketegangan di kawasan Timur Tengah. Serangan paling mengejutkan terjadi saat Israel melancarkan serangan udara ke ibu kota Qatar, […]

Dunia

Tunisia Sambut Konvoi Solidaritas Kemanusiaan untuk Gaza

TERITORIAL.COM, JAKARTA – Pelabuhan Sidi Bou Said di Tunisia menjadi lokasi penyambutan terhadap armada kapal kemanusiaan Global Sumud Flotilla (GSF) untuk Gaza, pada Minggu (7/9).  Konvoi ini merupakan salah satu upaya terbesar komunitas internasional sebagai bantuan kemanusiaan untuk menembus blokade di Jalur Gaza.  Solidaritas Global untuk Gaza GSF berangkat dari Spanyol dan Italia, dengan membawa […]