KSAL: Latihan Armada Jaya Guna Mengukur Kesiapan Tempur TNI AL
JAKARTA, Teritorial.com – “Latihan Puncak Armada Jaya Ke-XXXIX, merupakan kesempatan yang baik guna mengukur kesiapan tempur serta kesiapan operasi Alut Utama Sistem Senjata (Alutsista) TNI Angkatan Laut dalam rangka mendukung peningkatan kesiapsiagaan operasi TNI,” demikian disampaikan Kepala Staf Angkatan Laut (Ksal) Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., saat membuka pelaksanaan Geladi Posko Latihan Armada Jaya (AJ) […]
