Kultura

Generasi Rentan Versi Denny JA di Balik Kerusuhan

TERITORIAL.COM, JAKARTA – Penulis dan pemikir publik Denny JA memperkenalkan istilah baru dalam analisis sosial-politik Indonesia: Generasi Rentan. Istilah ini merujuk pada kelas baru pekerja di era ekonomi digital yang fleksibel namun rapuh, penuh harapan sekaligus cemas, dan terbukti menjadi salah satu faktor pemicu cepatnya meluas aksi protes serta kerusuhan yang terjadi pada Agustus–September 2025 […]

Dunia

Nepo Baby Nepal: Dari Tas Desainer hingga Mobil Mewah di Tengah Krisis

TERITORIAL.COM,JAKARTA – Nepal tengah dilanda demonstrasi besar-besaran yang dipimpin Gen Z. Gelombang protes ini meledak karena kemarahan masyarakat, khususnya Gen Z, terhadap praktik korupsi pemerintah, pemblokiran berbagai platform media sosial, dan kesenjangan ekonomi yang kian melebar. Aksi yang berlangsung sejak awal pekan ini berhasil melengserkan sejumlah tokoh penting mundur dari jabatannya. Perdana Menteri KP Sharma […]

Dunia

Nepal Bergejolak: Demo Gen Z Lawan Korupsi, 19 Tewas

TERITORIAL.COM,JAKARTA – Protes besar-besaran yang dipimpin generasi Z telah mengguncang Nepal sejak Senin (8/9) kemarin, menewaskan 19 orang dalam kerusuhan yang disebut sebagai yang terburuk dalam beberapa dekade terakhir. Ribuan pemuda demonstran turun ke jalan-jalan ibu kota Kathmandu dan kota-kota lain, memprotes maraknya korupsi pemerintah dan kebijakan pemblokiran media sosial yang kontroversial. Aksi yang didominasi […]