Polri Lakukan Rotasi, Kapolda Metro Jaya Naik Jadi Kepala Bareskrim
Jakarta, Teritorial.Com – Markas Besar Polri merotasi dan memutasi sejumlah nama di internal mereka pada Selasa, 22 Januari 2019. Salah satu nama yang mencolok adalah rotasi Kepala Kepolisian Daerah Metro Jaya Inspektur Jenderal Idham Azis yang naik menggantikan Arief Sulistiyanto sebagai Kepala Bareskrim Mabes Polri. Benar, Kapolda Metro Jaya Inspektur Jendral Idham Azis diangkat jadi […]
