5 Mitos dan Fakta Nyeri Pinggang, Nyeri Leher, Nyeri Punggung dan Nyeri Tubuh Remaja Jompo di Perkantoran
Jakarta, Teritorial.com – Fenomena work from home (WFH) paska pandemi COVID19 semakin menguatkan bahwa istilah jompo yang dialamatkan untuk orang yang sudah tua dan lemah fisiknya, juga bisa dialami oleh kaum muda. Beberapa ciri masih muda tapi sudah tua, di antaranya mudah merasa pegal dan nyeri, sakit leher sampai punggung, sering pusing, menempel koyo, sampai […]