Daerahku

Tagihan PBB Melonjak 441 Persen, Pemkab Semarang Sebut Akibat Penilaian Ulang NJOP

Semarang, Teritorial.com – Kenaikan drastis Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) kembali menuai keluhan dari warga Kabupaten Semarang. Tukimah (69), warga Desa Baran Kauman, Ambarawa, terpaksa menghadapi lonjakan tagihan PBB yang mencapai 441 persen untuk tahun 2025. Tagihan PBB rumah Tukimah meningkat tajam dari Rp161.000 pada tahun sebelumnya menjadi Rp872.000. Kenaikan yang mencapai ratusan persen ini […]