Nasional

Perjalanan Karier Komjen Pol Rudy Heriyanto Adi Nugroho, Calon Kapolri Terkuat?

Jakarta, Teritorial.com – Isu mengenai pergantian Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) kian santer terdengar. Beberapa nama mulai mencuat ke permukaan sebagai kandidat potensial, salah satunya adalah Komjen Pol. Rudy Heriyanto Adi Nugroho. Sosok Komjen Rudy dikenal sebagai seorang perwira tinggi kepolisian yang memiliki latar belakang akademik kuat dan kapabilitas dalam penanganan berbagai kasus besar, […]

Daerahku

Lama Tak Terlihat, Penampilan Mantan Gubernur DKI Fauzi Bowo Kini Berubah, Kumis Sekarang Memutih

Jakarta, Teritorial.com – Masih ingat dengan Gubernur DKI Jakarta periode 2007-2012 Fauzi Bowo? Lama tak terlihat, penampilan Fauzi Bowo kini berbeda. Bila dulu terlihat dengan kumis lebat hitamnya, sekarang berubah menjadi warna putih.Begitupun dengan rambut hitamnya kini sudah tampak keputihan. Meski tampak sudah menua, tapi Foke masih tampak energik saat menghadiri acara pembukaan Kongres Pertama […]