TECHNEWS

Keamanan Data Pribadi di Era Digital

TERITORIAL.COM, JAKARTA – Keamanan data pribadi menjadi isu penting di era digital, seiring meningkatnya aktivitas masyarakat di ruang daring. Mulai dari penggunaan media sosial, belanja online, hingga layanan keuangan digital, hampir seluruh aktivitas tersebut melibatkan pertukaran data pribadi pengguna. Di tengah kemudahan teknologi, risiko kebocoran data dan kejahatan siber juga semakin meningkat. Kondisi ini menuntut […]

EKOBIZ Headline

Menkomdigi Laporkan 31 Ribu Rekening Terduga Judol ke OJK

TERITORIAL.COM, JAKARTA – Menteri Komunikasi dan Digital, Meutya Hafid, mengungkap bahwa pemerintah sudah melaporkan lebih dari 31.000 rekening bank yang diduga digunakan untuk transaksi judi online (judol) kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Laporan ini berdasarkan data per 29 Oktober 2025. Langkah ini disampaikan Meutya dalam acara Festival Ekonomi dan Keuangan Digital (FEKDI) sekaligus Indonesia Fintech […]