Ekonomi

Kementerian BUMN Bakal Pangkas Jumlah Perusahaan Plat Merah

Jakarta, Teritorial.Com – Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) tengah mengkaji untuk memangkas jumlah perusahaan pelat merah hanya menjadi 100 perusahaan untuk membuat kinerja BUMN lebih efektif dan efisien. “Kami sedang proses mengurangi jumlah BUMN dari 140 ke 100 saja kami akan me-merger mereka,” kata Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Kartika Wirjoatmodjo di […]

Ekonomi Nasional

Presiden Jokowi Bahas Kinerja Kementerian dalam Rapat Kabinet Di Istana Bogor

Teritorial.com – Rapat kabinet paripuna yang diselenggarakan Presiden Jokowi di Istana digelar pertama kali pascarangkaian proses tahapan pada Pileg dan Pilpres 2019 di Istana Bogor, Jawa Barat, Senin (8/7/2019). Dalam rapat tersebut Presiden Jokowi membahas mengenai kinerja sejumlah kementerian yang menurutnya belum optimal. Jokowi menyoroti data ekspor-impor di periode Januari-Mei 2019 yang dirilis oleh Badan […]