Hankam

KSAL, Roda Organisasi Tertumpu pada SDM

JAKARTA, Teritorial.com – Untuk terus mengasah kemampuan prajurit, Markas Besar Angkatan Laut (Mabesal) menggelar latihan penyegaran menembak kualifikasi pistol, yang dilaksanakan sejak Rabu (01/02) sampai dengan Jumat (03/02) di Lapangan Tembak Antares, Mabesal, Cilangkap, Jakarta Timur. Selama tiga hari, para peserta yang terdiri dari Tamtama, Bintara, Perwira hingga Perwira tinggi TNI Angkatan Laut (TNI AL) ini […]

Hankam

Penjelasan TNI AL Terkait Jatuhnya Pesawat Latih Bonanza di Alur Pelayaran Barat Surabaya

JAKARTA, Teritorial.com – Komandan Pusat Penerbangan Angkatan Laut (Danpuspenerbal) Laksamana Muda TNI Dwika Tjahja Setiawan, S.H., M.H. didampingi Kepala Dinas Penerangan Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama TNI Julius Widjojono, menggelar konferensi pers bertempat di Mabesal Cilangkap Jakarta Timur, terkait musibah jatuhnya pesawat udara milik TNI Angkatan Laut. Danpuspenerbal menjelaskan musibah kecelakaan jatuhnya Pesawat Udara (pesud) jenis […]

Hankam

Klarifikasi TNI AL : Kolonel Budi Iryanto Meninggal Dunia Karena Sakit

JAKARTA, Teritorial.com — TNI Angkatan Laut melalui Kepala Dinas Penerangan Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama TNI Julius Widjojono menyampaikan bahwa meninggal dunianya Kolonel Laut (P) Budi Iryanto dikarenakan sakit yang dideritanya. “Hal tersebut perlu dijelaskan kepada masyarakat disebabkan beredar rumor bahwa Kolonel Budi Iryanto meninggal dunia karena terkait penemuan dan penggagalan penyelundupan kokain seberat 179 Kg […]

Hankam

Rakernispen TNI AL, Siapkan SDM yang Handal Dalam Peperangan Informasi

JAKARTA, Teritorial.com – Kepala Dinas Penerangan Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama TNI Julius Widjojono mengumpulkan para Kadispen jajaran TNI Angkatan Laut (TNI AL) secara langsung dan video conference dalam kegiatan Rapat Kerja Teknis Penerangan Tahun 2021 yang dibuka Wakil Asisten Intelijen (Waasintel) Kasal Laksamana Pertama TNI Akmal, S.AP., CHRMP mewakili Asintel Kasal Laksamana Muda TNI […]

Hankam

TNI AL Tidak Terkait Undangan Konferensi Pers dan Deklarasi “KSAL Yudo Margono sebagai Panglima TNI”

JAKARTA, Teritorial.com – Berkaitan dengan beredarnya selebaran undangan konferensi pers dan deklarasi KSAL Yudo Margono sebagai Panglima TNI yang di inisiasi oleh Indonesian Maritime Student. TNI AL melalui pernyataan resmi Kepala Dinas Penerangan Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama TNI Julius Widjojono, menyampaikan bahwa kegiatan yang akan dilaksanakan pada Sabtu 04 September 2021 pukul 13.00 WIB […]

Hankam

KSALTerima Keluarga Always Giving

JAKARTA, Teritorial.com – Letda Laut (P) Always Giving H. Tiris, S.Tr (Han) peraih penghargaan Adhi Makayasa Akademi Angkatan Laut (AAL) Angkatan 66 tahun 2021, seusai dilantik Presiden RI Ir. H. Joko Widodo di Istana negara, mendapat kehormatan mengunjungi Markas besar Angkatan Laut (Mabesal) Cilangkap, Jakarta Timur, Selasa (13/7). Kedatangan Putra Asli Tanah Papua yang didampingi kedua […]

Hankam

Sekdispenal dan Kasubdis Amulmed Konop Berganti Pejabat

JAKARTA, Teritorial.com – Sekretaris Dinas Penerangan Angkatan Laut (Sekdispenal) dan Kepala Sub Dinas Multimedia dan Konter Opini (Kasubdis Mulmed dan Konop) berganti pejabat dalam acara serah terima jabatan yang dipimpin Kepala Dinas Penerangan Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama TNI Julius Widjojono di Ruang Kerja Kadispenal, Mabesal Cilangkap Jakarta Timur. Senin (5/7). Jabatan Sekdispenal diserahkan dari Kolonel […]

Hankam

Kadispenal: Perang Informasi Tuntut SDM Berkualitas dan Berwawasan Global

JAKARTA, Teritorial.com – “Munculnya berbagai media informasi yang mengedepankan percepatan informasi dan masuknya dunia pada tataran perang informasi, menuntut sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas dan berwawasan global,” demikian dikatakan Kepala Dinas Penerangan Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama TNI Julius Widjojono dalam amanat pembukaan kursus Fotografi dan Photoshop TNI Angkatan Laut tahun 2021 yang dibacakan oleh […]

Hankam

Kadispenal dan Staf Komitmen Bangun Zona Integritas dan Reformasi Birokrasi

JAKARTA, Teritorial.com – Jajaran TNI Angkatan Laut berkomitmen membangun Zona Integritas (ZI) dan Reformasi Birokrasi (RB) tahun 2021 menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Hal ini ditunjukan Satuan Kerja (Satker) Dinas Penerangan Angkatan Laut (Dispenal) yang dipimpin langsung Kepala Dinas Penerangan Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama TNI Julius Widjojono didampingi […]

Hankam

Wakasal: TNI AL Harus Mampu Mengantisipasi Dinamika Lingkungan Strategis

JAKARTA, Teritorial –“TNI Angkatan Laut (TNI AL) harus mampu mengantisipasi dengan respon baik, tepat dan efektif dinamika lingkungan strategis yang sarat dengan berbagai perubahan cepat kompleks dan sulit diprediksi, seperti antara lain; ancaman stabilitas keamaman di Kawasan Asia Tenggara, Terorisme, Gerakan separatis dan bencana alam serta pandemi Covid-19“ Hal demikian disampaikan Wakil Kepala Staf Angkatan Laut […]