Hankam

Masuki Etape Ketiga, KRI Diponegoro-365 Laksanakan Courtesy Call Kepada Salalah Naval Unit Commander

JAKARTA, Teritorial.com – Dalam rangka memperkuat hubungan diplomasi, TNI Angkatan Laut (TNI AL) dalam hal ini Komandan KRI Diponegoro-365, Letkol Laut (P) Wirastyo Haprabu, S.E.,D.W.C., yang tergabung dalam misi perdamaian Satgas MTF TNI KONGA XXVIII-O/UNIFIL melaksanakan Courtesy Call (CC) atau kunjungan kehormatan kepada Salalah Naval Unit Commander, Royal Navy of Oman, Captain (N) Ali Al-Khaidi, Kamis […]