TNI AU gelar Serbuan vaksinasi COVID-19 di Bandara SMB II Palembang
PALEMBANG, Teritorial.com – Serbuan vaksinasi Covid-19 kembali digelar TNI AU. Kali ini Pangkalan TNI AU Srimulyono Herlambang Palembang, bekerjasama dengan PT. Angkasa Pura II melaksanakan vaksinasi untuk komunitas masyatakat Bandara, berlangsung di Skybrigde Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II (SMB), Palembang, Senin (12/7/2021). Vaksinasi Covid-19 melibatkan 18 vaksinator, dari Lanud SMH, Pelabuhan Kelas II Palembang, Sikes Angkasa […]