Headline Nasional

Jelang Berlaku, Pemerintah Siapkan Puluhan Aturan Turunan KUHAP Baru

TERITORIAL.COM, JAKARTA – DPR RI resmi mengesahkan revisi Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) menjadi undang-undang dalam Rapat Paripurna, Selasa (18/11). Pemerintah menyatakan KUHAP baru itu akan berlaku bersamaan dengan KUHP pada 2 Januari 2026, namun pengesahan ini berlangsung di tengah demonstrasi mahasiswa dan kritik tajam dari masyarakat. DPR dalam sidang paripurna menyetujui Rancangan KUHAP […]