Nasional

Mahasiswa, Guru Besar, dan Alumni Deklarasikan Maklumat Trisakti Melawan Tirani

Jakarta, Teritorial.com – Kelompok civitas academica Universitas Trisakti yang terdiri dari dosen, guru besar, mahasiswa, dan alumni menyampaikan deklarasi di depan Tugu Reformasi 12 Mei yang berlokasi di depan Gedung Kampus Trisakti, Grogol, Jakarta Barat, Jumat (9/2). Mereka menamakan deklarasi ini Maklumat Trisakti Melawan Demokrasi. Ini merupakan deklarasi gerakan moral atas kekhawatiran kecurangan pada Pemilu […]

Daerahku

Ungkapan Kekecewaan Mahasiswa Bekasi atas Presiden Jokowi Tak Tertahankan

Bekasi, Teritorial.com – Puluhan mahasiswa yang tergabung pada Aliansi Mahasiswa Bekasi dan Karawang mengungkapkan kekecewaan terhadap Presiden Jokowi. Aksi mimbar bebas itu berlangsung di Jalan Cut Meutia, Bekasi Timur, Kota Bekasi, Selasa, 6 Februari 2024. Mereka menilai Jokowi berpihak kepada salah satu calon pasangan presiden-wakil presiden sehingga menimbulkan praktik demokrasi yang tidak sehat. Saat api […]

Daerahku

Kampus Moestopo Gelar Seminar Terbuka Bahas Komunikasi Parlemen Dengan Mahasiswa di Era Demokrasi

Jakarta, Teritorial.Com – Wadah Kegiatan Mahasiswa Basket Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) melaksanakan kegiatan Diskusi Terbuka Mahasiswa dengan mengusung tema ” Inklusifitas Komunikasi Parlemen dan Mahasiswa di Era Demokrasi” bertempat di Lab. Humas Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) Hang Lekir I No.8, Jakarta Pusat. Narasumber pada kegiatan yang dihadiri […]

Daerahku

Polisi Seret Mahasiswa yang Bertindak Anarkis Saat Unjuk Rasa

Jakarta, Teritorial.Com- Polisi mengancam akan menyeret mahasiswa yang bertindak anarkis saat melakukan aksi unjuk rasa mengkritik pemerintahan Joko Widodo. Ancaman itu disampaikan merespon aksi unjuk rasa sejumlah mahasiswa di sejumlah wilayah yang berakhir anarkis dalam sepekan terakhir seperti aksi Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palu, Sulawesi Tengah, Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) […]

Daerahku

Penjabat Gubernur Papua Geram Ospek di BEM Fisip Uncen Gunakan Atribut Papua Merdeka

Papua, Teritorial.Com – Ada yang tak lazim saat Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus (Ospek) atau Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) di kampus Universitas Cendrawasih. Dalam Ospek khususnya yang digelar Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) FISIP di Universitas Cendrawasih, panitia meminta mahasiswa menggunakan simbol-simbol Perjuangan Papua Merdeka. Bahkan mereka membuat lagu tentang Papua Merdeka perlawanan […]