Marsinah dan Luka Lama Perburuhan Indonesia yang Akhirnya Diakui Negara
TERITORIAL.COM, JAKARTA – Tiga dekade setelah kematiannya yang tragis, nama Marsinah akhirnya diakui negara sebagai Pahlawan Nasional. Penghargaan itu diberikan langsung oleh Presiden Prabowo Subianto dalam upacara penganugerahan gelar Pahlawan Nasional di Istana Negara, Jakarta, Senin (10/11/2025). Penetapan ini menjadi momen bersejarah bagi gerakan buruh di Indonesia. Sosok Marsinah selama ini dikenal sebagai simbol keberanian […]

