Daerahku Headline

Pedagang Kopi Keliling Kini Jadi “Mata dan Telinga” Polisi di Jakarta

TERITORIAL.COM, JAKARTA – Pedagang kopi keliling yang kerap kita jumpai di jalanan Ibu Kota kini memiliki peran baru dalam menjaga keamanan Jakarta. Mereka bukan sekadar penjual kopi, tapi juga menjadi bagian dari strategi keamanan kota melalui pendekatan community policing atau kemitraan polisi dan masyarakat. Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Asep Edi Suheri mengatakan, para pedagang […]