Topan Ditwah Picu Banjir Bandang hingga Menewaskan Ratusan Jiwa
TERITORIAL.COM, JAKARTA — Sri Lanka kini menghadapi perjuangan berat melawan bencana alam terburuk dalam dua dekade terakhirr, usai Topan Ditwah mengakibatkan banjir bandang dan tanah longsor mematikan pada akhir November 2025. Tim penyelamat terus menggali reruntuhan dan mencari korban di tengah lumpur tebal dan puing-puing. Meskipun laporan awal pada 30 November mencatat 212 korban tewas […]



