Vaksinasi Massal Sumenep: Cegah Campak dan Lindungi Anak-Anak
TERITORIAL.COM, JAKARTA – Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (P2KB) Kabupaten Sumenep menerima pasokan vaksin dari Pemerintah Jawa Timur setelah mengajukan permohonan bantuan dalam menangani kasus campak di wilahnya. “Kami menerima pengiriman vaksin ini setelah mengajukan permohonan bantuan kepada Pemprov Jatim untuk melaksanakan imunisasi massal, sebagai upaya mencegah penyebaran penyakit,” ujar Achmad Syamsuri, Kepala […]