Ketum PBTI Letjen Richard Tampubolon Kirim 13 Atlet Taekwondo Terbaik Indonesia untuk SEA Games 2025
TERITORIAL.COM, JAKARTA – Ketua Umum Pengurus Besar Taekwondo Indonesia (Ketum PBTI), Letnan Jenderal TNI Richard Tampubolon, S.H., M.M., yang juga mengemban jabatan sebagai Kepala Staf Umum TNI, secara resmi telah melepas delegasi Taekwondo Indonesia yang siap berlaga di SEA Games ke-33 Thailand. Kontingen ini terdiri dari 13 atlet Pelatnas yang akan bertanding mulai 10 hingga 14 […]

