Taiwan Percepat Pembangunan T-Dome, Perisai Udara Tangkal Rudal China
TERITORIAL.COM, JAKARTA – Pemerintah Taiwan telah mengumumkan rencana besar, yakni membangun sistem pertahanan udara canggih bernama T-Dome, yang diproyeksikan bisa menjadi alat pengaman nasional di tengah meningkatnya tekanan militer dari China. Dalam pidato pada perayaan Hari Nasional 10 Oktober 2025, Presiden Lai Ching-te berkata, “Kami akan mempercepat pembangunan T-Dome, membangun sistem pertahanan udara yang tangguh […]








