Penembakan di ICE Dallas, FBI Masih Selidiki Motif Pelaku
TERITORIAL.COM, JAKARTA – Insiden penembakan terjadi di fasilitas U.S Immigration and Customs Enforcement (ICE) di Dalllas, Texas, pada Selasa (24/09). Seorang pria bersenjata menembaki gedung ICE dan sebuah mobil van di area penurunan tahanan, menewaskan satu tahanan di tempat serta dua orang lainnya kritis. Polisi menyebutkan pelaku melakukan aksi dari atap atau gedung di sekitar […]

