Hankam

Latihan Gabungan Bersama Super Garuda Shield 2023 Dimulai: Satuan TNI AU Siap Beraksi

Jakarta, Teritorial.com – Dalam rangka kesiapan Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) Super Garuda Shield (SGS) Tahun 2023, Skadron Udara 31 Lanud Halim, Satuan Bravo 90 Kopasgat, Skadron Udara 14 dan Skadron Udara 3 Lanud Iswahyudi, Batalyon 464 Kopasgat, dan Detasemen Matra 2 Kopasgat melaksanakan berbagai latihan pendahuluan, Rabu (6/9/2023). Skadron Udara 31 dengan Pesawat C-130 Hercules […]

Hankam

Panglima TNI Perintahkan Pangkogab III, II dan I Keluarkan Perintah Operasi

Jakarta, Teritorial.com – Letjen TNI Agus Suhardi selaku Pangkogab III merasa senang dan terhormat karena baru pertama kali dilaksanakannya Latgab TNI 2023 di 3 Spot bermain di Tiga Kogabwilhan I, II dan III. Untuk Kogabwilhan III dengan 5 Kogasgab yaitu, Kogasgabud, Kogasgabfib, Kogasgab Linud, Kogasgabratmin, Kogasgabrat dan Opsdukpen. Pelaksanaan Latihan Posko selama 5 hari dan […]

Hankam

Keren… Jajal F16, KSAL Terima Brevet Wing Penerbang Kehormatan TNI AU

Madiun, Teritorial.com – Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali menerima Brevet Wing Penerbang Kehormatan Kelas I dari TNI Angkatan Udara (TNI AU) yang disematkan oleh Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo di Lapangan Udara (Lanud) Iswahjudi, Madiun, Jawa Timur, Selasa (21/03). Sebelum menerima brevet, KSAL berkesempatan mencoba salah satu […]

Daerahku

Di Tengah Longsor Susulan, Prajurit Kodam I/BB Terus Berjibaku Cari Korban Bencana Serasan

Natuna, Teritorial.com – Prajurit Kodam I/Bukit Barisan dari Kodim 0318/Natuna, Yonkomposit 1/Gardapati serta Koramil 0318-06/Serasan, terus berjibaku mencari korban tanah longsor di Desa Pangkalan, Kecamatan Serasan, Kabupaten Natuna, Kepri, meski di lokasi bencana kerap terjadi longsor susulan dan guyuran hujan cukup deras. Demikian disampaikan Pangdam I/BB, Mayjen TNI A Daniel Chardin, SE, MSi, melalui Kapendam […]

Nasional

Pakai Helikopter Super Puma Milik TNI-AU, Kapolda Jambi Berhasil Dievakuasi

Jambi, Teritorial.com – Upaya evakuasi Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono berhasil dilakukan oleh tim SAR gabungan. Jenderal bintang dua itu diselamatkan dengan bantuan helikopter Super Puma milik TNI-AU. Proses evakuasi itu disiarkan lewat video yang diunggah akun instagram resmi Polda Jambi, Irjen Rusdi Hartono yang ditandu ditarik ke Helikopter Super Puma. “Alhamdulillah Kapolda Jambi Irjen […]

Hankam

4 Perwira Tinggi TNI AU Lulusan Universitas Pertahanan, Nomor 2 Peraih Adhi Makayasa AAU 1990

Jakarta, Teritorial.com – Terdapat sedikitnya empat AU yang diketahui sebagai lulusan Universitas Pertahanan Indonesia (Unhan). Salah satunya adalah peraih AAU 1990. Pada dasarnya, tidak menutup kemungkinan bagi seorang anggota TNI untuk menempuh pendidikan umum yang lebih tinggi. Dalam hal ini, tak jarang di antaranya yang memilih Unhan sebagai tempat merampungkan studinya. Berikut empat perwira tinggi […]

Hankam

Pesawat TNI AU Lanjutkan Misi Dropping Logistik ke Wilayah Bencana di Turki

JAKARTA, Teritorial.com – Dua pesawat TNI AU yang melaksanakan tugas misi kemanusiaan’ mendarat di Bandara Adana, Turki, Minggu pagi, (12/2/2023), waktu setempat. Dua pesawat tersebut masing-masing Boeing B-737-400 A-7308 dan C-130 Hercules A-1326, yang membawa bantuan logistik dan 55 personel Medium Utility Search And Rescue (Musar) serta Emergency Medical Team (EMT). “Setelah menurunkan personel dan […]

Nasional

Laksamana Yudo Margono Rotasi 223 Perwira TNI

Jakarta, Teritorial.com – Panglima TNI Laksamana Yudo Margono merotasi 223 Perwira yang berada di tiga matra TNI Angkatan Darat (AD), Angkatan Laut (AL), dan Angkatan Udara (AU). Mutasi TNI tertuang dalam Keputusan Panglima Tentara Nasional Indonesia Nomor Kep/48/I/2023 tentang Pemberhentian Dari Dan Pengangkatan Dalam Jabatan di Lingkungan TNI tertanggal 16 Januari. Dalam surat yang telah […]

Hankam

Panglima TNI Terima Paparan Rencana Pendidikan Reguler LI Sesko TNI TA 2023

Jakarta, Teritorial.com – Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., menerima paparan tentang Rencana Pendidikan Reguler LI Sesko TNI TA 2023 dari Komandan Sekolah Staf dan Komando (Dansesko) TNI Marsdya TNI Kusworo, S.E., M.M., bertempat di Ruang Rapat Paripurna Lt.III Gedung Soedirman Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (4/1/2023). Dalam paparannya Dansesko TNI menyampaikan […]

Hankam

Awali Kepemimpinannya, Panglima TNI Laksanakan Entry Briefing

Jakarta, Teritorial.com – Mengawali kepemimpinannya sebagai Panglima TNI, Laksamana TNI Yudo Margono melaksanakan entry briefing yang diikuti oleh para Pejabat Utama Mabes TNI, Mabes Angkatan dan Pangkotama TNI di Aula Gatot Soebroto Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (21/12/2022). Mengawali sambutannya, Laksamana TNI Yudo Margono mengatakan pelaksanaan entry briefing ini bertujuan agar kedepannya dapat melaksanakan […]