Bentrok Umat Muslim-Hindu India Sebabkan 38 Orang Meninggal Dunia
New Delhi, Teritorial.Com – 38 orang dilaporkan menjadi korban jiwa akibat kerusuhan yang terjadi di Ibu Kota India, New Delhi. Bentrokan yang terjadi di antara kaum Muslim dan Hindu India juga menyebabkan suasana di jalan-jalan kota masih kacau. Jalan utama dipenuhi kaca pecah, batu bata, dan sisa-sisa mobil yang hancur akibat bentrokan antar warga tersebut. […]
