Kapal Asing China Masuk Illegal di Sungai Kapuas,Gubernur Kalbar Minta Perketat SOP
Pontianak, Teritorial.Com – Gubernur Kalimantan Barat Sutarmidji meminta agar penerapan Standar Operasi Prosedur (SOP) mengenai Keluar Masuk Kapal di Perairan Sungai Kapuas diperketat pasca adanya laporan Kapal Motor berbendera China masuk dan tambat di perairan Sungai Kapuas yang diindikasi tanpa ijin. Gubernur juga meminta agar sejumlah ABK KM YANG YANG 1538 yang turut dalam kapal […]
