Analisis

TNI AL Laksanakan Pendisiplinan Protokol Kesehatan Di Pelabuhan Tual

JAKARTA, Teritorial.com – Jajaran Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI AL) dari kesatuan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Tual terus membantu pemerintah melaksanakan pendisiplinan protokol kesehatan kepada penumpang angkutan laut untuk mencegah penyebaran virus corona. Kegiatan dilaksanakan di pintu- pintu masuk kapal-kapal milik PT.Pelni yang bersandar di Pelabuhan Umum Yos Sudarso Kota Tual pada Minggu (18/7). […]

Hankam

Antisipasi Penyebaran Covid-19, KSAL Serahkan Alat Swab Antigen ke Lanal Tual

JAKARTA, Teritorial.com – Untuk mengantisipasi lonjakan penyebaran Covid-19 di Indonesia khususnya bagi para prajurit yang bertugas di Lanal Tual, keluarga dan masyarakat di sekitarnya, Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., menyerahkan 2.000 paket alat swab antigen pada saat acara tatap muka dengan para prajuritnya yang bertugas di Pangkalan TNI Angkatan […]